Bidang ASBO (Apresiasi Seni Budaya dan Olahraga)
Bidang yang dimana untuk mengapresiasikan para pelajar khusus nya di daerah Ikatan Pelajar Muhammadiyah Darul Arqam dalam Seni Budaya dan Olahraga. Bidang ASBO itu sendiri memiliki Departemen yang berfungsi sebagai anak panah ASBO untuk mewujudkan para pelajar yang kreative,inovatif,dalam segi seni budaya dan olahraga.Departemen nya sebagai berikut:
1. Departemen KNR ( Korp Nasyid Remaja ) berfungsi sebagai kumpulan para pelajar yang gemar akan nyanyian nasyid dan dengan adanya kumpulan KNR para pelajar bisa berdakhwah melalui nyanyian-nyaian islami juga meningkatkan lagi ketenaran musik-musik nasyid di kalangan remaja karena melihat kondisi objektif para pelajar sekarang lebih mnyukai lagu-lagu barat ,oleh karena itu di adakan nya Departemen ini
2. Departemen FASE ( Fani Sekarningsih ) berfungsi sebagai kumpulan para pelajar yang gemar akan drama dan theater islam dan dengan adanya kumpulan FASE ini para pelajar bisa berdakwah melalui drama dan theater islami karena melihat kondisi objektif para pelajar sekarang lebih menyukai drama yang berbau negatif oleh karena itu di adakan nya Departemen ini.
3 Departemen MOZ'ART ( Moslem Organisasi Of Art ) berfungsi sebagai kumpulan para pelajar yang gemar akan melukis dan dengan adanya Departemen MOZ'ART ini pera pelajar bisa berdakwah melalui seni lukis dan dengan tangan seni nya mereka bisa menyebarkan kekuasaan allah swt.
itulah 3 Departemen yang menjadi anak panah Bidang ASBO yang nanti membantu agar menjadikan para pelajar itu kreative,inovatif dalam segi seni budaya dan olahraga.
Adapun Program Kerja Bid.ASBO dalam 1 periode ini yang telah di rumuskan bersama dalam sidang RAKERPIM 2011-2012 sebagai berikut:
1. Mengadakan lomba FUTSAL se-Darul Arqam yang bernama AFC ( Arqam Futsal Competition )
2. Mengadakan lomba MARAKAT
3. Mengadakan LT
4. Mengadakan UNC CUP 2012
5. Mengadakan komunitas Futsal
6. Permohonan Lap.Futsal kepada pihak pondok
itulah Program Kerja Bid. ASBO 2011-2012 yang insya allah semua nya bermanfaat bagi kalangan pelajar darul arqamyang kami cintai dan kami banggakan.
Bidang ASBO
Ketua Bidang : Naufal Luthfi Nugraha
Sekretaris Bidang : Farhan Nur Abdul Aziz
Anggota Bidang : Algi Mustika
Fikri Maulana
Triaji Pamungkas
Dasep Muhammad S
Yusril Husaeri
Radian Salman
#IPM Gerakan Visioner Pelajar Membuat Input Yang Kurang Menjadi Output Yang Lebih Yang Di Rasakan Dan Bukan Di Lihat
posting 9 april 2012
Posting Komentar